Mencetak Peta dari OpenStreetMap
Mencetak Peta dari OpenStreetMap Pada tahap sebelumnya anda telah mempelajari dan mempraktikan OpenStreetMap dalam pengumpulan informasi secara spasial. Tahap selanjutnya yang penting untuk dipraktikan yaitu proses mencetak peta OpenStreetMap yang telah kita buat atau peta yang kita butuhkan. Ada beberapa cara yang bisa anda lakukan untuk mencetak peta OpenStreetMap dengan cara yang mudah dan tidak perlu menginstall software pemetaan. Anda cukup terkoneksi dengan jaringan internet dan menemukan website Walking Papers, Field Papers, dan MapOSMatic. Jika anda memperhatikan chapter yang telah dipelajari sebelumnya, pembahasan mengenai Walking Papers sudah ada, selanjutnya yang akan dibahas yaitu Field Papers dan MapOSMatic. 1.…